Postingan

Artikel islam dan lingkungan hidup

Gambar
PESONA ALAM PANTAI SARI RINGGUNG         Pantai adalah sebuah bentuk geografis yang terdiri dari pasir dan terdapat didaerah pesisir laut. Daerah pantai sebagai batas antara daratan dan perairan laut,panjang garis pantai ini diukur mengelilingi seluruh pantai yang merupakan daerah teritorial suatu negara.        Pantai merupakan tempat yang sangat menyenangkan untuk menghabiskan liburan,menenangkan pikiran akan penat nya pekerjaan.salah satu tempat yang yang terkenal disumatra adalah pantai laut sari ringgung.pantai yang terletak didaerah pesawaran lampung ini sangat menyuguh kan pandangan yang indah.pasir hitam dan air jernih terhampar luas sejauh mata memandang.ombak yang begulung-gulung datang silih berganti menabrak batu-batu besar dipinggir pantai menyambut para wisatawan seakan-akan mengajak untuk bermain dan berenang.panasnya terik matahari terkalahkan oleh sejuknya air laut yang dingin. Dingin nya ombak yang menghempas tubuh dan air laut yang terasa asin saat masuk